“Dan Diantara Tanda-tanda (Kebesaran) -Nya Ialah Dia Menciptakan Pasangan-pasangan Untukmu Dari Jenismu Sendiri, Agar Kamu Cenderung Dan Merasa Teteram Kepadanya, Dan Dia Menjadikan Diantaramu Rasa Kasih Dan Sayang. Sungguh, Pada Yang Demuikian Itu Benar-benar Terdapat Tanda-tanda (Kebesaran Allah) Bagi Kaum Yang Berfikir”
{ Q.S : Ar-Rum (30) : 20 }
Dengan Memohon Rahmat Dan Ridho Dari Allah SWT. Kami Bermaksud Menyelenggarakan Syukuran Pernikahan Putra Putri Kami
Insya Allah Acara Akan Dilaksanakan Pada :
Love Story
Kami bertemu sebagai mahasiswa baru Sosiologi angkatan 2017 di Universitas Brawijaya. Awalnya hanya sebatas teman chatting, kemudian berlanjut menjadi PDKT di akhir tahun 2018.
Setelah menjalani Long Distance Relationship (Jakarta-Situbondo) selama bertahun-tahun pasca lulus S1, akhirnya kedua keluarga kami bertemu melalui Google Meet pada 12 Oktober 2024 untuk mengikat hubungan ke jenjang yang lebih serius.
Doa Restu teman-teman semua merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Dan jika love language teman-teman sekalian adalah gift giving, kami menerimanya dengan senang hati.
Untuk bingkisan atau kado, bisa hubungi kami secara langsung 🙂
Tiada Yang Dapat Kami Ungkapkan Selain Rasa Terimakasih Dari Hati Yang Tulus Apabila Bapak/ Ibu/ Saudara/i Berkenan Hadir Untuk Memberikan Do’a Restu Kepada Kami
Berikan Ucapan Spesial Anda Disini :
Created By :